Monday, October 29, 2012

orang yang adil adalah


Orang yang adil adalah 
orang yang dapat menghargai kesalahan orang yang salah, karena ia memiliki kebenaran, 
dan juga menghargai keburukan orang tersebut, karena ia memiliki kebaikan-kebaikan. .

Lagipula siapa kah gerangan orang yang semua ucapannya benar dan semua tindakannya tepat?
Bukan kah yang memiliki sifat seperti itu hanyalah seorang yang mas’shum yang ‘tidak mengucapkan berdasarkan hawa nafsunya’, karena semua ucapannya adalah ‘wahyu yang diwahyukan’ ?

0 komentar:

Post a Comment